Pabrik FRP Tank Dengan Produk Fiberglass Terbaik

Penggunaan tangki penyimpanan air dewasa ini kian meningkat. Tangki penyimpanan yang biasanya hanya digunakan di bangunan-bangunan besar dan bertingkat, kini mulai banyak dipakai di rumah-rumah. Hal ini bertujuan untuk menyimpan cadangan air bersih ketika sewaktu-waktu saluran PAM mengalami masalah. Di daerah-daerah yang sering mengalami kekeringan, tangki penyimpanan ini juga sangat dibutuhkan. Pentingnya fungsi dari tangki penyimpanan ini membuat produsen tangki penyimpanan tidak bisa sembarang memilih bahan untuk tangkinya. Ada beberapa bahan yang sangat direkomendasikan dan paling sering digunakan untuk membuat tangki penyimpanan ini, yaitu FRP. Pabrik FRP tank pun kini sudah mulai banyak di Indonesia, salah satunya adalah PT Energi Putra Bangsa.

Dapatkan TankiFiberglass Berkualitas di Pabrik FRP Tank Terbaik

Jika dilihat dari fungsinya, maka wajar bila bahan pembuat tangki penyimpanan ini harus dipilih bahan khusus. Bahan khusus yang dimaksud ini adalah bahan FRP (Fiber reinforcedplastic) atau lebih dikenal dengan fiberglass. Fiberglass dipilih sebagai bahan pembuat tangki penyimpanan karena sifatnya yang ringan dan kuat sangat cocok digunakan dimanapun. Selain itu ada beberapa keunggulan lain yang dimiliki fiberglass ini.

1. Spesifikasi Tangki dari FRP

Sebagai salah satu pabrik FRP tank di Indonesia, PT Energi Putra Bangsa berkomitmen untuk membuat tangki penyimpanan berkualitas terbaik. Salah satu produk terbaiknya adalah FRP tank. Tangki ini terbuat dari bahan FRP (Fiber reinforcedplastic) yang juga dikenal dengan bahan fiberglass. Bahan fiberglass banyak digunakan oleh pabrik FRP tank untuk membuat tangki penyimpanan karena sifatnya yang ringan namun tidak mudah pecah. Bahan pembuatnya bahkan sudah lulus uji kelayakan. Jangan remehkan bahan pembuatnya yang ringan, karena bahan ringan ini ternyata bisa menampung hingga 50.000 liter air. Selain itu, bahan fiberglass memiliki ketebalan yang bervariasi yaitu antara 7-10 mm, jadi dijamin kuat, aman dan tak mudah pecah.

2. Keunggulan tangki fiberglass

Spesifikasi terbaik yang dimilikinya tak ayal memberikan banyak keunggulan bagi tangki dari fiberglass. Seperti yang sudah disebutkan sebelumnya, bahannya yang ringan namun kuat sudah teruji bisa menampung air hingga puluhan ribu liter. Bahannya yang ringan juga memungkinkan tangki ini dipasang dimanapun, baik di daerah yang datar maupun daerah yag tidak datar. Ada lagi satu keunggulannya, yaitu tahan terhadap temperatur tinggi sehingga bisa dipasang di bagian atas gedung yang terkena cahaya matahari langsung. Dengan begitu, meskipun terpapar suhu tinggi, tangki ini tidak akan mudah rusak. Karena itulah tak heran jika kemudian banyak pabrik FRP tank yang merekomendasikan produk ini untuk dipaka

3. Metode pembuatan

Segala spesifikasi dan keunggulan dari FRP tank ini tentu saja bukan tanpa sebab. Metode pembuatannya yaitu dengan metode handlayup. Bahan-bahan yang terdiri dari bahan serat fiber ditambahkan dengan cairan yang berfungsi sebagai perekat. Cairan ini kemudian dibentuk menjadi tangki degan menggunakan cetakan terbuka. Metode pembuatan dengan cara handlayup ini masih banyak digunakan oleh pabrik FRP tank karena mudah dan cenderung murah.

Meskipun banyak pabrik FRP tank yang membuat tangki penyimpanan di Indonesia, namun hanya PT Energi Putra Bangsa yang menghasilkan tangki kualitas terbaik. Dengan bahan dari FRP yang ringan dan kuat serta metode pembuatan dengan handlayup yang mudah diaplikasikan, membuat produk dari pabrik ini menjadi produk unggulan. Jika Anda berminat untuk menggunakan salah satunya, Anda bisa langsung menghubungi tim marketing PT Energi Putra Bangsa. Anda juga bisa melakukan pemesanan dengan mengisi form di kolom contactus terlebih dahulu.

order via whatsapp

order via whatsapp

Leave a Comment

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.

WhatsApp Order Disini